Panduan Pemukiman: Penitipan Anak di Australia - penjelasan

Little boy squatting on sandy ground.

Little boy squatting on sandy ground. Source: Image by Helena Lopes/ Pexels

Jika Anda sedang belajar atau bekerja dan mempunyai anak kecil di rumah, Anda dapat mengakses penitipan anak bersubsidi di Australia. Ada berbagai pilihan pengasuhan yang tersedia, tergantung pada apakah Anda memenuhi tes kegiatan, dan tingkat subsidi pemerintah tergantung pada pendapatan keluarga Anda.


Three toddlers eating on white table.
Children in childcare centre having fruits. Source: Image by Naomi Shi/Pexels
Ada beberapa pilihan pengasuhan anak yang dapat dipilih oleh orang tua di Australia. Apa saja opsi tersebut dan bagaimana Anda dapat mengaksesnya?
Dan Anda dapat mengikuti perkembangan informasi terbaru tentang virus corona dalam bahasa Anda di sbs.com.au/coronavirus


Share